Gone...???

Share:

Quote: ..

"Jika kamu menginginkan perubahan diri, tetapi lingkungan tidak mendukungmu, maka tinggalkan (untuk sementara) dan kembalilah setelah siap kembali dengan metamorfosismu."

Ada banyak hal yang aku pikirkan ketika membaca kalimat itu.
Sebuah kata-kata yang aku temukan disalah satu FansPage diFacebook yang mampu meracuni pikiran sadarku.
Aku mengartikan ini bukan hanya sekedar lingkungan. Tapi juga orang-orang yg ada disekitarku.
Lingkungan, kenangan, dan kehidupan

Entah kenapa quote itu seperti menjadi jawaban dari semua pertanyaanku..

4 comments:

  1. Keren banget kak Nurri...
    Membaca Quetesnya aku jadi teringat dengan ungkapan Imam Asy-Syafi’i yang menyebutkan syafir tajid ‘iwadhan an maan tuqaarinnuhu. Merantaulah kalian, maka kalian akan mendapatkan ganti dari apa yang telah kalian tinggalkan..

    Nice post,.. terimakasih sudah ngeshare ya...

    ReplyDelete
  2. asli keren, mungkin ini hijrah ya? kadang emang perlu :)

    ReplyDelete
  3. kayaknya cuma blog gw aja yang ga ganti baju :(
    ini apa maksudnya ya? *berfikir keras

    ReplyDelete
  4. Terima Kasih Agha Maruf ☺
    ungkapannya juga sangat bagus. bisa memotivasi diri :))

    @Dieqy Dzulqaidar : iya ka, bisa dibilang hijrah! agar hidup lebih baik.

    @Yandhi Ramadhan : iya ini ganti baju, karna baju yang kemarin belum pas! hehehe....
    maksudnya apa ya? ahh yaudah buat PR aja kak! bsk dikumpulin ya :D

    ReplyDelete

Terima kasih atas kunjungannya.
Jangan lupa tinggalkan komentarmu, ya..
Tiada kesan tanpa komentar yang kau tinggalkan. ^,^